10 Top Destinasi Wisata Madiun
Traveling masih menjadi aktivitas yang paling ditunggu setelah satu minggu dipenuhi kesibukan kantor yang luar biasa. Banyak hal yang bisa dilakukan dengan traveling, mulai dari menikmati keindahan wisata, belajar tentang suatu daerah, bahkan juga menikmati wisata kuliner yang ada di suatu daerah tersebut. Salah satu daerah yang bisa menjadi tujuan wisata adalah Madiun. Banyak sekali aktivitas traveling yang bisa dilakukan di Madiun. 10 Top Destinasi Wisata Madiun ini mencoba sedikit menjalajah berbagai tempat wisata yang ada di Madiun.
Banyak sekali julukan yang disematkan Madiun selain julukan sebagai Kota Brem, Madiun memiliki banyak julukan, seperti kota pecel, kota sepur, kota pelajar, kampung pendekar, kota sastra, dan juga kota industri. Potensi wisata di Madiun memang mulai dikembangkan sehingga bisa memberi daya tarik agar para wisatawan untuk datang dan menikmati keindahan Madiun, selain wisata alam, wisata sejarah dan budaya, juga wisata kuliner.
Informasi destinasi wisata Madiun sempat disampaikan Gubernur Jawa Timur saat pelepasan mudik bersama dalam rangka Hari Raya Idul Fitri Tahun 2019 kemarin, namun meskipun pernah disampaikan, informasi ini masih sangat relevan untuk menjadi referensi traveling anda ke Madiun.
Anda bisa menikmati sejuknya taman wisata ini, karena lokasinya berada di tepi hutan jati yang masuk wilayah KPH Madiun. Di tempat ini, anda bisa menikmati fasilitas dan berbagai keindahan alam yang ada, seperti menyusuri terowongan sepanjang 100 meter, bermain air di Kali Grape, atau hanya bersantai menikmati keindahan hamparan sawah.
Di wisata hutan pinus ini, anda bisa menimati kesejukan hutan pinus dan juga bisa melihat bendungan peninggalan Belanda, dan bagi anda yang hobi berfoto, anda bisa menikmati spot menarik di kawasan hutan pinus ini.
3. Waduk Bening Widas.
Waduk Bening Widas adalah sebuah tempat wisata yang berada di Dusun Petung, Desa Pajaran, Kecamatan Sadaran, Madiun. Sebagai salah satu tempat wisata di Madiun, waduk ini sangat menarik untuk dikunjungi, apalagi karena suasana alamnya yang masih alami dan tempatnya yang luas.
Di tempat wisata ini, anda bisa bermain perahu, bermain banana boat, bahkan berkemah di sini karena area ini sangat cocok untuk kegiatan perkemahan.
4. Wana Wisata Watu Rumpuk.
Wana Wisata Watu Rumpuk atau disebut juga dengan Watu Rumpuk Dagangan Madiun adalah sebuah obyek wisata dengan tumpukan dari bebatuan yang berada diperbukitan di Madiun, yang berlokasi di Desa Mendak, Kecamatan Dagangan, Madiun. Di tempat ini anda bisa menikmati berbagai spot menarik, yang sangat cocok untuk anda yang memiliki hobi fotografi.
Sebagai salah satu tempat wisata yang berada di kaki Pegunungan Wilis, tentunya disekitar Watu Rumpuk terdapat berbagai tempat wisata yang menarik, terdapat spot foto menara pandang dengan model perahu, spot foto gardu pandang, spot foto menara pandang dengan model sarang, dan berbagai spot foto lainnya yang menarik.
5. Air Terjun Seweru.
Madiun ternyata juga memiliki tempat wisata air terjun, yaitu Air Terjun Serondo Seweru, yang terletak di Desa Branjang, Kecamatan Kare, Madiun. Air terjun ini juga disebut juga dengan Air Terjun Kedung Malem.
Baca juga: 10 Top Destinasi Wisata Ponorogo.
Air terjun ini memiliki keindahan yang alami, yang tersembunyi di balik perkebunan kopi yang nyaman dan asri. Di tempat ini, anda bisa mengabadikan suasana dengan keindahan air terjun yang masih alami.
6. Gligi Forest Park (G4Park).
Gligi Forest Park (G4Park) adalah sebuah tempat wisata di Madiun yang diresmikan Pemerintah Madiun pada tanggal 17 Februari 2018. Tujuan dibangunnya wisata ini adalah agar bisa meningkatkan perekonomian warga sekitar Gligi Forest Park.
Tempat wisata ini berada di Dusun Gligi, Desa Kepel, Kecamatan Kare, Madiun. Di tempat ini anda bisa menikmati keindahan wisata alam lereng Gunung Wilis.
7. Taman Rekreasi Wisata Umbul.
Satu lagi tempat wisata yang harus anda kunjungi, yaitu Taman Rekreasi Wisata Umbul, yang berada di Desa Glonggon, Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun. Tempat wisata ini adalah peninggalan penjajahan Belanda.
Di tempat ini, anda juga bisa menikmati peninggalan budaya Hindu dan Budha, yaitu patung sapi dan juga sumber air belerang. Selain itu, juga disediakan berbagai wahana, seperti outbond, taman bermain dan juga mini zoo.
8. Brumbun Tubing Adventure.
Brumbun Tubing Adventure¸adalah sebuah tempat wisata yang menawarkan wisata tubing, yang berada di Desa Brumbun, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun. Tubing menjadi salah satu wisata utama di Desa Brumbun, yaitu kegiatan menyusuri sungai dengan menggunakan ban atau pelampung yang telah disusun secara berlapis.
Baca juga: 10 Top Destinasi Wisata Kediri.
Anda bisa menikmati sensasi menyusuri arus sungai dengan mengapung di atas ban, arus sungainya tidak terlalu deras, sehingga anda bisa bersantai, sambil menikmati udara sejuk dan melihat pemandangan yang indah. Selain wisata tubing, anda juga bisa menikmati wahana outbond yang menarik.
9. Sentra Brem Kaliabu, Caruban.
Berwisata ke tempat kuliner Sentra Brem Kaliabu, Caruban, menjadi hal yang menarik, tempat ini berada di Desa Kaliabu, Kecamatan Mejayan dan Desa Bancong, Kecamatan Wonosari, Madiun. Brem sendiri adalah merupakan makanan tradisional yang merupakan hasil olahan fermentasi beras ketan.
Brem saat ini sudah menjadi icon budaya dan kuliner Madiun. Karena sudah menjadi icon maka sudah menjadi Wisata Industri Jajan Brem Asli Madiun.
10. Monumen Kresek.
Monumen Kresek adalah saksi bisu tragedi kebiadaban PKI di Madiun, yang berlokasi di Desa Kresek, Dungus, Kabupaten Madiun. Monumen ini menjadi tempat wisata yang berisi peninggalan sejarah kejadian pemberontakan PKI di Kota Madiun pada tahun 1948.
Monumen ini dibangun tahun 1987 dan selesai tahun 1991. Keberadaan monumen dan patung ini menunjukkan betapa kejamnya PKI yang tega membunuh semua yang dianggap musuh politiknya.
Tertarik berwisata dan melakukan traveling ke Madiun? Semoga 10 Top Destinasi Wisata Madiun ini bisa menjadi referensi bagi anda yang ingin menikmati wisata Madiun.
Banyak sekali julukan yang disematkan Madiun selain julukan sebagai Kota Brem, Madiun memiliki banyak julukan, seperti kota pecel, kota sepur, kota pelajar, kampung pendekar, kota sastra, dan juga kota industri. Potensi wisata di Madiun memang mulai dikembangkan sehingga bisa memberi daya tarik agar para wisatawan untuk datang dan menikmati keindahan Madiun, selain wisata alam, wisata sejarah dan budaya, juga wisata kuliner.
Informasi destinasi wisata Madiun sempat disampaikan Gubernur Jawa Timur saat pelepasan mudik bersama dalam rangka Hari Raya Idul Fitri Tahun 2019 kemarin, namun meskipun pernah disampaikan, informasi ini masih sangat relevan untuk menjadi referensi traveling anda ke Madiun.
Berikut 10 Top Destinasi Wisata Madiun yang bisa anda kunjungi, antara lain:
- Wana Wisata Grape.
- Wisata Hutan Pinus Nongko Ijo.
- Waduk Bening Widas.
- Wana Wisata Watu Rumpuk.
- Air Terjun Seweru.
- Gligi Forest Park (G4Park).
- Taman Rekreasi Wisata Umbul.
- Brumbun Tubing Adventure.
- Sentra Brem Kaliabu, Caruban.
- Monumen Kresek.
1. Wana Wisata Grape.
Wana Wisata Grape adalah salah satu destinasi wisata alam di Madiun. Tempat wisata ini berada di Desa Kresek, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun. Sebagai salah satu wisata alam, obyek wisata alam ini memiliki nuansa alami dan juga sejuk.Wana Wisata Grape (Sumber gambar: tempatwisata.pro) |
2. Wisata Hutan Pinus Nongko Ijo.
Wisata Hutan Pinus Nongko Ijo berada di lereng Gunung Wilis atau di Dusun Mbonromo, Desa Kare, Kecamatan Kare, Madiun. Kawasan Hutan Pinus ini berada di Hutan Lindung di petak 28 RPH (Resort Pengelolaan Hutan). Kata nongko ijo berawal saat akan ditanam pohon pinus pada tahun 1981 terdapat pohon nangka hijau yang sangat besar dan tumbuh disekitar hutan.Wisata Hutan Pinus Nongko Ijo (Sumber gambar: instagram.com/sara_dearra/) |
3. Waduk Bening Widas.
Waduk Bening Widas adalah sebuah tempat wisata yang berada di Dusun Petung, Desa Pajaran, Kecamatan Sadaran, Madiun. Sebagai salah satu tempat wisata di Madiun, waduk ini sangat menarik untuk dikunjungi, apalagi karena suasana alamnya yang masih alami dan tempatnya yang luas.
Waduk Bening Widas (Sumber gambar: republika.co.id) |
4. Wana Wisata Watu Rumpuk.
Wana Wisata Watu Rumpuk atau disebut juga dengan Watu Rumpuk Dagangan Madiun adalah sebuah obyek wisata dengan tumpukan dari bebatuan yang berada diperbukitan di Madiun, yang berlokasi di Desa Mendak, Kecamatan Dagangan, Madiun. Di tempat ini anda bisa menikmati berbagai spot menarik, yang sangat cocok untuk anda yang memiliki hobi fotografi.
Wana Wisata Watu Rumpuk (Sumber gambar: explorewisata.com) |
5. Air Terjun Seweru.
Madiun ternyata juga memiliki tempat wisata air terjun, yaitu Air Terjun Serondo Seweru, yang terletak di Desa Branjang, Kecamatan Kare, Madiun. Air terjun ini juga disebut juga dengan Air Terjun Kedung Malem.
Air Terjun Serondo Seweru (Sumber gambar: topwisata.info) |
Air terjun ini memiliki keindahan yang alami, yang tersembunyi di balik perkebunan kopi yang nyaman dan asri. Di tempat ini, anda bisa mengabadikan suasana dengan keindahan air terjun yang masih alami.
6. Gligi Forest Park (G4Park).
Gligi Forest Park (G4Park) adalah sebuah tempat wisata di Madiun yang diresmikan Pemerintah Madiun pada tanggal 17 Februari 2018. Tujuan dibangunnya wisata ini adalah agar bisa meningkatkan perekonomian warga sekitar Gligi Forest Park.
Gligi Forest Park (G4Park) (Sumber gambar: explorewisata.com) |
7. Taman Rekreasi Wisata Umbul.
Satu lagi tempat wisata yang harus anda kunjungi, yaitu Taman Rekreasi Wisata Umbul, yang berada di Desa Glonggon, Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun. Tempat wisata ini adalah peninggalan penjajahan Belanda.
Taman Rekreasi Wisata Umbul (Sumber gambar: tempatwisata.pro) |
8. Brumbun Tubing Adventure.
Brumbun Tubing Adventure¸adalah sebuah tempat wisata yang menawarkan wisata tubing, yang berada di Desa Brumbun, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun. Tubing menjadi salah satu wisata utama di Desa Brumbun, yaitu kegiatan menyusuri sungai dengan menggunakan ban atau pelampung yang telah disusun secara berlapis.
Brumbun Tubing Adventure (Sumber gambar: gpswisataindonesia.info) |
Anda bisa menikmati sensasi menyusuri arus sungai dengan mengapung di atas ban, arus sungainya tidak terlalu deras, sehingga anda bisa bersantai, sambil menikmati udara sejuk dan melihat pemandangan yang indah. Selain wisata tubing, anda juga bisa menikmati wahana outbond yang menarik.
9. Sentra Brem Kaliabu, Caruban.
Berwisata ke tempat kuliner Sentra Brem Kaliabu, Caruban, menjadi hal yang menarik, tempat ini berada di Desa Kaliabu, Kecamatan Mejayan dan Desa Bancong, Kecamatan Wonosari, Madiun. Brem sendiri adalah merupakan makanan tradisional yang merupakan hasil olahan fermentasi beras ketan.
Sentra Brem Kaliabu, Caruban (Sumber gambar: inspiremedia.id) |
10. Monumen Kresek.
Monumen Kresek adalah saksi bisu tragedi kebiadaban PKI di Madiun, yang berlokasi di Desa Kresek, Dungus, Kabupaten Madiun. Monumen ini menjadi tempat wisata yang berisi peninggalan sejarah kejadian pemberontakan PKI di Kota Madiun pada tahun 1948.
Monumen Kresek (Sumber gambar: instagram.com/dimasyogaswara/) |
Tertarik berwisata dan melakukan traveling ke Madiun? Semoga 10 Top Destinasi Wisata Madiun ini bisa menjadi referensi bagi anda yang ingin menikmati wisata Madiun.