Menjadi Kaya dengan Usaha Rumah Kost
Menjadi Kaya dengan Usaha Rumah Kost - Banyak cara untuk mendapatkan penghasilan, bahkan tidak lagi penghasilan, namun menjadi kaya dengan sebuah aset, tentunya bukan aset yang ditinggali, namun sebuah aset produktif yang bisa menghasilkan bahkan di saat kita sedang tidur. Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan agar bisa mendapat passive income dengan hasil menggiurkan selain melakukan investasi saham dan memiliki aset digital. Salah satu yang bisa dilakukan adalah memiliki usaha rumah kost, yang termasuk dalam usaha investasi properti. Sampai saat ini usaha properti produktif sangat menjanjikan dibanding bila anda hanya memiliki rumah yang tidak difungsikan apa-apa, namun selalu disebut sebagai aset investasi.
Rumah kost (Sumber gambar: Instagram.com/andyrahman/) |
Rumah Kost Salah Satu Cara Mendapatkan Passive Income
Masih ingat dengan Robert Kiyosaki seorang penulis buku “Rich Dad Poor Dad” yang juga seorang investor dan juga memiliki banyak aset properti? Kiyosaki menyampaikan empat asset yang bisa membuat seseorang kaya, yaitu:- Aset Bisnis, berupa aset digital Facebook, Google dan Microsoft.
- Aset Paper, berupa stock (saham), bonds dan mutual funds.
- Real Estate, berupa properti milik sendiri yang bisa disewakan.
- Komoditas, bisa berupa minyak, emas dan perak.
4 Asset yang membuat kaya (Sumber gambar: Instagram.com/bisniskost/) |
Dari beberpa aset yang bisa dan mungin bisa dilakukan saat ini adalah dengan menyewakan rumah kost. Rumah kost atau memiliki kos-kosan bisa menjadi bisnis sampingan yang bisa dikatakan tidak memiliki risiko, namun dengan penghasilan yang menjanjikan.
Memiliki aset yang dekat dengan kampus (universitas) atau area perkantoran saat ini menjadi sangat menguntungkan, apalagi anda sebagai pemilik rumah kost bisa menyediakan rumah kost yang nyaman dan memberikan fasilitas yang menarik bagi para penyewa, hal ini akan memberikan daya tarik tersendiri.
Investasi Realistis Pada Real Estate
Banyak cara untuk mengalokasikan dana anda dengan investasi, bila anda khawatir dan bingung dengan investasi lainnya, seperti saham dan emas, atau tidak bisa mengelola aset digital, maka berinvestasi pada properti yang menghasilkan atau produktif menjadi sebuah pilihan yang tepat.Rumah kost (Sumber gambar: Instagram.com/andyrahman/) |
Terdapat beberapa cara mewujudkan pasive income dengan memiliki rumah kost, sebagai berikut:
Banyak cara mendapatkan penghasilan dan menjadi kaya dengan usaha rumah kost merupakan sebuah ide menarik dan memberi peluang bisnis bagi anda yang ingin minim risiko. Dan tentunya risiko yang dihadapi tidak semuanya tidak ada, namun dengan mengelola dengan baik, bisnis rumah kost sebagai aset produktif sampai saat ini masih menjadi bisnis yang menjanjikan dan menghasilkan.
- Membeli rumah dengan tiga kamar tidur.
- Anda hidup atau menggunakan satu kamar sebagai kamar anda dan menyewakan dua kamar lainnya pada teman anda.
- Atau bisa mendapatkan pinjaman yang ditanggung dengan pendapatan sewa (mortgage payment covered by rental income), untuk pilihan yang ini sangat tidak dianjurkan.
Banyak cara mendapatkan penghasilan dan menjadi kaya dengan usaha rumah kost merupakan sebuah ide menarik dan memberi peluang bisnis bagi anda yang ingin minim risiko. Dan tentunya risiko yang dihadapi tidak semuanya tidak ada, namun dengan mengelola dengan baik, bisnis rumah kost sebagai aset produktif sampai saat ini masih menjadi bisnis yang menjanjikan dan menghasilkan.
Belum ada Komentar untuk "Menjadi Kaya dengan Usaha Rumah Kost"
Posting Komentar